Sunday, January 04, 2009

Kirim Tentara Lawan Kebiadaban Israel

Aksi dan Tarhib Muharram yang dilakukan oleh Hizbut Tahrir Indonesia dan diikuti oleh berbagai Ormas Islam dilakukan di Jakarta pada hari Ahad 4 Januari 2009.

Aksi ini dimaksudkan untuk mendukung perjuangan saudara-saudara di Palestina khususnya di Gazza atas serangan membabi-buta Israel (laknatullah 'alaihi). Dan juga menuntu pemerintah RI dan para pemimpin negeri-negeri Muslim agar mengirimkan para tentaranya untuk berjihad melawan Israel(seburuk-buruk makhluk).

No comments: